Berita

Workshop Penyelarasan Pembelajaran Berbasis Dunia Kerja SMKPK Pemadanan Industri SMKPP Negeri Mataram

Sabtu, 02 September 2023.

Hari ini, ,SMKPP Negeri Mataram mengadakan Workshop Penyelarasan Pembelajaran Berbasis Dunia Kerja SMK Pusat Keunggulan Pemadanan Industri di Gedung Dewi Sri.

Workshop ini dilaksanakan selama 4 hari dari tanggal 02-05 September 2023. Sugiarta, S.Pi., M.Pd., M.Si ( Kepala SMKPP Negeri Mataram ) membuka kegiatan Workshop dan didampingi Narasumber dari Iduka P4S.

Tujuan dari Workshop SMKPK adalah untuk :

1. Meningkatkan pemahaman guru dan staf sekolah terkait dengan perkembangan dunia kerja dalam industri terkait.

2. kualitas kurikulum dan pembelajaran di SMKPP Negeri Mataram agar lebih relevan dengan tuntutan industri.

3. Mendorong kolaborasi antara SMKPP Negeri Mataram dan perusahaan-perusahaan lokal untuk pembentukan pemahaman yang lebih baik tentang kebutuhan industri.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *