Bimbingan Teknis Identifikasi Dan Teknis Pengedalian Penyakit Hawar Daun/Kresek Pada Tanaman Padi


Ketua dan anggota kelompok Tani Tunas Harapan 1 desa Sengkol membawa sampel tanaman padi yang teridentifikasi terserang gejala penyakit hawar daun.
Pengendalian yang disarankan dengan pemberian pupuk ZA 75 kg/ha, penyemprotan fungisida dan bakterisida berbahan aktif tembaga Oksida seperti Nordox 56 WP, Kuproxat dan lain lain, dengan dosis sesuai aturan yang tertera pada label
