Berita

Bimbingan Teknis Pembuatan Biosaka dan Pestisida Nabati

Bimbingan tekhnis pembuatan Biosaka dan pestisida nabati di Kelompok tani Dayana desa lekor kecamatan janapria.

Dalam rangka Sekolah lapang IPDMIP tahap 2,Pada hari Rabu tanggal 21 Desember tahun 2022.

Yang ikut dalam kegiatan POPT,PPL,Kepala dusun ,Ketua kelompok tani, dan anggota kelompok tani dayama.

Metode dalam kegiatan ini: Menjelaskan ,mengenal ,mengamati, mempraktikkan , mengaplikasikan , dan merencanakan pembuatan demplot.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *